{Resep Sup daging sapi kuah bening Anti Ribet

Sup daging sapi kuah bening.

Sup daging sapi kuah bening {Kamu dapat menyiapkan Sup daging sapi kuah bening hanya dengan menggunakan 16 bahan dan 9 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Sup daging sapi kuah bening!

Bahan-bahan Sup daging sapi kuah bening

  1. Dibutuhkan 500 gr daging sapi, cuci bersih & potong kecil2.
  2. Diperlukan 2 buah wortel ukuran sedang.
  3. Siapkan 3 buah kentang ukuran sedang.
  4. Sediakan Bawang bombay.
  5. Dibutuhkan 3 siung bawang putih cincang halus.
  6. Sediakan Tomat (saya skip kebetulan kosong).
  7. Dibutuhkan secukupnya Daun bawang & seledri.
  8. Siapkan Laos / lengkuas.
  9. Dibutuhkan Jahe sejari kelingking geprak.
  10. Diperlukan sesuai selera Gula, garam, lada.
  11. Gunakan Daun jeruk.
  12. Dibutuhkan Daun salam.
  13. Dibutuhkan 1,5 ltr Air.
  14. Diperlukan Bahan pelengkap :.
  15. Dibutuhkan Sambal kecap : cabai potong2 lalu beri kecap.
  16. Sediakan Jeruk nipis potong2.

Langkah-langkah memasak Sup daging sapi kuah bening

  1. Siapkan bahan, daging, kentang & wortel saya potong2.
  2. Didihkan air, lalu rebus daging. Kebiasaan saya air didihan pertama daging saya buang ya mam, biar nanti jernih kuah nya. Lalu lanjut didihkan air & rebus daging hingga 1/2 matang.
  3. Masukan bumbu (daun salam, daun jeruk, jahe, laos/ lengkuas).
  4. Masukan kentang & wortel.
  5. Sambil merebus bahan2 td, tumis duo bawangnya ya mam lalu masukkan dalam rebusan tadi.
  6. Tambahkan gula garam lada sesuai selera.
  7. Jika isian sup sudah empuk, matikan api lalu masukkan daun bawang & seledrinya.
  8. Tunggu beberapa saat lalu sajikan dengan bahan pelengkap tadi, jangan lupa taburi bawang goreng ya mam.
  9. Menu ini sangat cocok d hari2 gloomy seperti sekarang ini mam. Selamat mencoba !! Semoga cucok ya mam ☺️.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "{Resep Sup daging sapi kuah bening Anti Ribet"

Posting Komentar