{Cara Membuat Siomay Ayam Udang Sawi Kukus (Steam Sawi) Kekinian
Siomay Ayam Udang Sawi Kukus (Steam Sawi).
 	 	
 	 	 	{Teman-teman dapat memasak Siomay Ayam Udang Sawi Kukus (Steam Sawi) hanya dengan menggunakan 13 bahan dan 2 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, bikin Siomay Ayam Udang Sawi Kukus (Steam Sawi) yuk! 
Bahan Siomay Ayam Udang Sawi Kukus (Steam Sawi)
- Dibutuhkan ayam fillet.
 - Siapkan udang.
 - Dibutuhkan bawang putih.
 - Gunakan wortel cincang halus.
 - Diperlukan telur kocok.
 - Diperlukan daun bawang cincang halus.
 - Siapkan tepung tapioka.
 - Gunakan gula pasir.
 - Sediakan garam.
 - Siapkan merica.
 - Sediakan totole.
 - Sediakan minyak wijen.
 - Dibutuhkan Sayur sawi.
 
Cara membuat Siomay Ayam Udang Sawi Kukus (Steam Sawi)
- Haluskan bahan-bahan yang ada sesuai dengan selera (ayam,udang,bawang putih,daun bawang,wortel) saya haluskan semua karena anakku ngga suka gigit perbawangan hihihi. Lalu campur dengan bahan2 sisa lainnya,aduk sampai rata. Koreksi rasa.
 - Kukus sawi sekitar 2 menit sampai lemes dan mudah dilipat. Masukkan adonan somay takaran sesuai selera. Gulung lalu kukus sekitar 5-8 menitan. Voilaaaaaa jadi deh somay sehat kita... Buat yang diet pasti suka, makan tanpa rasa menyesal.. Cocolannya bisa pakai sambel atau saus kacang atau soy sauce. Enjoooy.
 
0 Response to "{Cara Membuat Siomay Ayam Udang Sawi Kukus (Steam Sawi) Kekinian"
Posting Komentar